Dari Konstruksi ke Dekonstruksi: Refleksi atas Pemberitaan Televisi Kita

“Television was described as the most important and credible source of news”, demikian kata Frank (1974:64) dalam Message Dimension of Televison News. Berita TV memang berbeda dengan berita di media cetak. Tiputan TV lebih mampu menjangkau banyak pemirsa hingga jutaan penduduk. Sedangkan berita di media cetak terbatas oleh sirkulasi dan kebiasaan membaca khalayak, termasuk daya belinya. Diantara media cetak dan elektronik atau “cool” dan “hot” media – meminjam istilah McLuhan – memang terdapat perbedaan karakteristik.



Lihat File PDF